Personal Profile Website "Darwin Ginting"

Darwin Ginting, sebagai dosen Hukum Agraria dan Hukum Tanah Nasional di Sekolah Tinggi Hukum Bandung (STHB), Magister STHB dan Sekolah Pascasarjana Fakultas Hukum Universitas Katolik Parahyangan serta saat ini sebagai Kepala Program Magister STHB. Ia kini adalah tenaga ahli komisi A DPRD Jawa Barat khusus bidang pertanahan. Selain itu juga masih aktif sebagai tenaga ahli Ikatan Notaris Indonesia (INI) dan Ikatan Pejabat Pembuat Akta Tanah (IPPAT) tingkat nasional.