Cara Membuat Background Video

Saat ini banyak website yang mulai menerapkan video sebagai background utama sebagai bagian dari elemen desain website tersebut. Tujuannya adalah untuk membuat desain website tersebut semakin menarik perhatian banyak orang dan semakin dinamis.

Cara Menambah Pengunjung Website

5 Hal Penting Untuk Menaikkan Jumlah Visitor Web

Ada 5 poin utama atau 5 hal penting yang mesti dilakukan untuk menaikkan jumlah trafik pengunjung pada website Anda.


5 Langkah Setelah Punya Website

Apa tahap selanjutnya yang perlu dilakukan setelah kita memiliki website untuk usaha atau bisnis kita? Untuk menjawab tentang hal ini kita harus segera melakukan publisitas dengan berbagai cara agar website kita mudah ditemukan dan dapat dicari dengan mudah oleh orang-orang yang kemudian menjadi klien atau customer kita.


Jasa Update Website & Social Media

Seringkali kita mengalami kendala dalam mengelola website dan selalu update konten baik di website maupun di sosial media untuk promosi bisnis kita.


Free Bootstrap 4 Template - Gisel

Dalam artikel ini kami akan berbagi tautan template website Bootstrap 4 gratis untuk website anda. Template website ini sebagian besar terdiri dari elemen komponen dasar yang dimodifikasi sedemikian rupa. Bertujuan untuk menciptakan tampilan website anda yang menarik. Karena dibangun berdasarkan kumpulan class interface, anda juga dapat mengubah tampilan Bootstrap dengan menambahkan class dan style custom CSS sendiri di dalamnya.