Millenial & GIG Economy

Pekerjaan konvensional yang sifatnya formal semakin berkurang karena munculnya pergeseran pola dalam bekerja. Gig economy merupakan suatu istilah yang dipakai untuk menggambarkan  pergeseran  pola pekerjaan yang based on-demand dan skill specialization.


Perkembangan Unicorn Di Indonesia

Perkembangan Unicorn dinilai sangat pesat di Indonesia. Hal ini dikarenakan banyak raksasa investor teknologi yang lebih melirik untuk berinvestasi Indonesia dibanding negara tetangganya Malaysia. Banyaknya populasi generasi millenial anak muda (Generasi kelahiran tahun 1981 - 1996) di Indonesia merupakan salah satu tumbuh pesatnya startup yang berpotensi menjadi Unicorn di Indonesia.

Perkembangan Startup Unicorn Di Indonesia

Millenial Penggerak Leisure Economy

Prediksi terkait dengan gaya hidup yang lebih menyukai makanan sehat, makin giat berolahraga, hingga memilih menghabiskan uang untuk segala sesuatu yang sifatnya rekreasi, saat ini makin sering disebut sebagai penyebab berkurangnya konsumsi ritel di masyarakat. Dalam istilah ekonominya, ada Shifting yang terjadi, jika sebelumnya orang Indonesia gemar berbelanja, di zaman NOW orang lebih menggemari leisure economy.


Pentingnya Website Bagi Bisnis Anda

Melihat bahwa pada sekarang ini pasar generasi x, y dan z yang begitu luas sebagai pasar online terbesar saat ini diiringi dengan perkembangan teknologi yang semakin hari semakin maju. Internet merupakan teknologi yang perkembangannya paling pesat saat ini. Orang dari berbagai kota besar dan kota kecil mudah sekali mengakses internet.


Pasar Generasi X, Y dan Z